• 100 Nama-Nama Penyakit dalam Bahasa Inggris

    Berikut ini adalah daftar seratus kosa kata umum yang setidaknya perlu anda pahami jika berbicara dengan tema tentang penyakit dalam bahasa Inggris. Istilah-istilah ini adalah istilah yang akan anda pahami ketika berbicara mengenai nama-nama penyakit dalam bahasa Inggris, terutama jika anda adalah mahasiswi kesehatan.


    N0
    English
    Indonesia
    1
    Headache
    Sakit kepala
    2
    Stomachache
    Sakit perut
    3
    Toothache
    Sakit gigi
    4
    Earache
    Sakit telinga
    5
    Sore throat
    Radang tenggorokan
    6
    cough
    Batuk
    7
    Stroke
    Stroke
    8
    Kwashiokor
    Busung lapar
    9
    Dysentery
    Disentri
    10
    Anthrax
    Antrax
    11
    SARS
    Saluran pernapasan Akut
    12
    Mers
    Sindrom pernapasan timur tengah
    13
    Ebola
    Ebola
    14
    Bunion
    Bengkak  ibu jari kaki
    15
    Fever
    Demam
    16
    Cold
    Pilek
    17
    Scabies
    Kudis
    18
    Swine flu
    Flu babi
    19
    Bird flu
    Flu burung
    20
    Asthma
    Asma
    21
    Bronchitis
    Bronkitis
    22
    Colitis
    Radang usus besar
    23
    Cowpox
    Cacar sapi
    24
    Dengue
    Demam disertai linu pada sendi
    25
    Emphysema
    Pembengkakkan paru-paru
    26
    Backache
    Sakit punggung
    27
    Diabetes
    Sakit gula
    28
    Encephalitis
    Radang otak
    29
    Goitre
    Gondok
    30
    Cancer
    Kangker
    31
    Concussion
    Gegar
    32
    Nosebleed
    Mimisan
    33
    Laryngitis
    Laringitis
    34
    Mad cow disease
    Penyakit sapi gila
    35
    Migraine
    Sakit kepala sebelah
    36
    Plague
    Pes
    37
    Apilepsy
    Sakit ayan
    38
    Psoriasis
    Penyakit kulit kronis
    39
    Sneeze
    Bersin
    40
    Rickets
    Rakhitis
    41
    Ataxia
    Degeneratif saraf
    42
    Paralyzed
    Lumpuh
    43
    Diarrhea
    Diare
    44
    Tumor
    Tumor
    45
    Rheumatism
    Encok
    46
    Scurvy
    Kudis
    47
    shingles
    Penyakit ruam saraf
    48
    Syphilis
    Sipilis
    49
    Gonorhea
    Kencing nanah
    50
    Runny nose
    Ingusan
    51
    Ulcer
    Bisul
    52
    Pimple
    Jerawat
    53
    Heart attack
    Serangan jantung
    54
    Hepatitis
    Radang hati
    55
    Meningitis
    Radang selaput otak
    56
    Tuberculosis
    TBC
    57
    Wart
    Kutil
    58
    Itchy nose
    Hidung gatal
    59
    Tetanus
    Tetanus
    60
    Parkinsons disease
    Penyakit parkinson
    61
    Myopia
    Rabun dekat
    62
    Ear infection
    Infeksi telinga
    63
    Breast cancer
    Kanker payudara
    64
    Atrophy
    Pengecilan otot
    65
    Sore nose
    Hidung sakit
    66
    Tumor
    Tumor
    67
    Sprue
    Sariawan
    68
    Typhus
    Tifus
    69
    Dry throat
    Tenggorokan kering
    70
    Sore throat
    Sakit tenggorokan
    71
    Constipation
    Sembelit
    72
    Bladder stone
    Kencing batu
    73
    Sore arm
    Sakit lengan
    74
    Bone fracture
    Patah tulang
    75
    Bruise
    Memar
    76
    Fracture
    Kulit rusak
    77
    Flu
    Flu
    78
    Rabies
    Rabies
    79
    Skin fungsus
    Panu
    80
    Smallpox
    Cacar
    81
    Leukemia
    Kekurangan sel darah putih
    82
    Anemia
    Kekuarangan sel darah merah
    83
    Beriberi
    Beriberi
    84
    Measles
    Campak
    85
    Anorexia
    Anoreksia
    86
    Cholera
    Kolera
    87
    Back ache
    Sakit punggung
    88
    Lung cancer
    Kangker paru-paru
    89
    Vertigo
    Pusing
    90
    Mumps
    Gondok
    91
    Pneumonia
    Radang paru-paru
    92
    Black death
    Pes
    93
    Malaria
    Malaria
    94
    Obesity
    Obesitas
    95
    Amnesia
    Hilang ingatan
    96
    Liver
    Sakit hati
    97
    Jaundiche
    Penyakit kuning
    98
    Haematemesis
    Muntah darah
    99
    Cataract
    Katarak
    100
    Leprosy
    Kusta

    nama-nama penyakit dalam bahasa inggris

    Demikianlah 100 nama penyakit dalam bahasa Inggris. Semoga dengan membaca tulisan ini kita tidak perlu diam lagi jika berbicara mengenai penyakit dalam bahasa Inggris.



  • 0 komentar:

    Posting Komentar