Telah disebutkan pada tulisan sebelumnya tersebut di atas bahwa model motivasi ARCS terdiri dari 4 rangkaian yaitu Attention (perhatian), Relevance (relevansi), Confidence (rasa percaya diri), dan Satisfaction (kepuasan).
model motivasi ARCS oleh Keller, 1998 |
Perhatian (Attention)
Bagaimanakah cara memperoleh perhatian (attention) dari peserta didik?Ada 2 cara yang dapat dilakukan yaitu perceptual arousal dan inquiry arousal. Perceptual arousal (rangsangan perseptual) dapat dilakukan dengan penggunaan kejutan atau sesuatu yang tidak biasa untuk mendapatkan interest dari siswa. Kejutan dapat berupa contoh-contoh yang tak lazim, atau hal-hal lain yang di luar dugaan siswa.
Beberapa metode yang dapat digunakan untuk memperoleh atensi dari siswa misalnya:
Teruskan Membaca »
0 komentar:
Posting Komentar